Halo temen-temen. Kali ini aku mau share ke kalian tentang produk yang baru-baru ini kucoba yaitu Cowstyle Skin LiFE Acne Care Series. Aku diberi kesempatan dari Kawaii Beauty Japan x Cowstyle untuk mencoba Skin LIFE Cleansing Foam dan Face Lotion. Aku akan share tentang pengalamanku mencoba dua produk ini.
SEKILAS TENTANG COWSTYLE
Cowstyle adalah brand personal care asal Jepang
Semua produk Cowstyle diproduksi di Jepang (made in Japan)
Produk SkinLiFe menjaga kelembaban kulit wajah dengan busanya yang padat dan halus
Menjadikan kulit lebih bersih, lembut, dan terjaga kelembapannya, memperbaiki tekstur kulit menjadi lebih baik dan membuat
Menjadikan kulit lebih bersih, lembut, dan terjaga kelembapannya, memperbaiki tekstur kulit menjadi lebih baik dan membuat
pori-pori terlihat lebih kecil serta tentunya terbebas dari jerawat
Mengangkat kulit mati di sekitar pori-pori yang tersumbat oleh kelenjar minyak dan membuat kulit selangkah lebih cerahBebas uji alergi minyak*
*Meskipun telah melalui tes non comedogenic dan tes alergi, beberapa orang masih berkemungkinan untuk memiliki jerawat
dan alergi.
DESCRIPTION
VOLUME
COUNTRY OF ORIGIN
DESCRIPTION
VOLUME
COUNTRY OF ORIGIN
Packagingnya gendut dengan tutup flip-flop. Cukup besar untuk masuk ke travel bag. Walaupun begitu, aku suka dengan packaging tube seperti ini karena bisa digunakan sampai tetes terakhir. No product waste. Semua tulisan dalam bahasa Jepang. Untungnya ketika diimpor ke Indonesia, disediakan label deskripsi dengan bahasa Indonesia.
• Effectively removes acne-causing dirt from make-up, blackhead, and excess sebum.
• Double wash is not necessary
• Contains “fruit acid” for moisturizing the skin.
• Fresh peach scent
120g
JAPAN
Tekstur facial foam ini sangat creamy dan punya bau peach yang sangat segar. Aku suka dengan baunya. Busa yang dihasilkan juga banyak, padat dan halus. Kalau pakai jaring busa yang dihasilkan lebih banyak lagi. Setelah dibilas terasa kesat tapi tetap moisturizing dan kulit terasa kenyal. Sayangnya, setelah 1 minggu pemakaian muncul jerawat.
Packagingnya terbuat dari plastik. Ukuran botolnya cukup besar namun ringan. Produk ini disertai segel plastik mika yang cukup susah untuk dibuka. Siapkan gunting untuk membuka segelnya ya! Tutupnya model flip-flop dengan lubang yang pas untuk mengeluarkan produk liquid. Tutupnya rapat, hanya saja aku sedikit was-was untuk membawa travelling produk ini karena takut tumpah. Jadi aku memindahkan isinya sesuai yang kubutuhkan ke botol travel kecil. Deskripsi produk ini ditulis dengan bahasa Jepang. Terdapat stiker deskripsi dengan bahasa Indonesia yang ditempel di belakang produk juga.
DESCRIPTION
• Acne care face lotion. Need to use after face-wash!
• Active ingredients of “hyaluronic acid”, “fruit acid” and “lemon extract” freshly moisturize the skin and leave the skin smooth without acne.
• Fragrance free
150g
JAPAN
Lotion ini teksturnya cair dan melembabkan. For your information, kadang kita bingung apa yang membedakan toner dan lotion. Jika dibandingkan dengan toner, lotion mempunyai beberapa perbedaan. Toner berfungsi menyegarkan wajah setelah membersihkan wajah. Sedangkan lotion berfungsi untuk mempersiapkan dan menghidrasi kulit agar lebih lembut dan lebih maksimal dalam menyerap produk selanjutnya. Itulah sebabnya lotion ini lebih melembabkan walaupun konsistensinya tidak berbeda dengan toner. Namun, hanya di Jepang yang menyamakan penyebutan toner dan lotion.
Penggunaannya bisa dengan ditepuk-tepuk dengan telapak tangan atau dengan kapas. Kalau aku pribadi lebih suka memakai lotion ini dengan kapas karena kapas mampu menyerap dan memberikan lotion lebih banyak ke dalam pori-pori kulit daripada telapak tangan. Setelah beberapa minggu pemakaian, aku merasa kulitku lebih kencang dan kenyal. Pori-poriku terlihat mengecil dan jerawat mulai calm.
Aku sangat suka dengan Cowstyle Skin LIFE Face Lotion karena membantu penyembuhan jerawatku dan mencegah timbulnya jerawat baru. Walaupun Cleansing Foamnya tidak bekerja dengan baik di kulitku, perlu diingat bahwa produk yang belum cocok di aku siapa tahu cocok di kulit kalian dan sebaliknya. Untuk lebih lengkapnya bisa dibaca di Disclaimer.
Produk-produk di Cowstyle Skin LIFE dapat dibeli di:
Offline Store
AEON, Ranch Market, Grand Lucky, Kem Chics, PAPAYA Market City, Rezeki Supermarket, Century, Yogya Super.
Online Store
Nadeko, Suka Mart, Tororo.com, Bilna.com
Untuk info produk selengkapnya, kunjungi website atau sosial media Cowstyle Indonesia
Website: http://www.cow-style.co.id/
Facebook: https://www.facebook.com/CowStyleID/
Twitter: https://twitter.com/cowstyleid
Instagram: @CowstyleID
*This product was sponsored by Kawaii Beauty Japan x CowStyleID . However, all review is based on my honest opinions. Every product that works for me doesn't mean definitely works for you too and so the otherwise. Read more at Disclaimer
Great.
BalasHapuswww.yvesofstyle.com
Thank for stopping by,dear ^^
HapusSkinlife itu untuk skincare yang jenis type nya hanya untuk jerawat ya?? aku naksir lotion nya
BalasHapuswww.sistersdyne.com
Iya mba Dine. Skinlife emang skincare buat jerawat. Kayaknya semua jenis kulit bisa pakai. Lotionnya enak banget loh mba, ayo cobain hehe :P
HapusGw suka banget ama cowstyle mulai dr bouncia, milky dan sabun mukanya, tapi lom pernah coba foam khusus kulit berminyak, dan lotion nya mau bhy.
BalasHapusOia dek, aku koreksi sedikit yah, lotion hanya di jepang saja penamaannya seperti itu, tp funhsi
Yah, ke kepencet submit yang td, cuman aku tambahkan saja kalo lotion itu adalah toner di jepang, secara fungsi nya sama saja, bukan hanya menyegarkan tp toner juga membersihkan, menaikan tone wajah, dn menyiapkan wajah sblm skincare lainnya. Jd hanya perbedaan nama dan mungkin fungsi tambahan sesuai ingredients nya :)
BalasHapusBuleipotan.com
Iya nih kadang rancu penyebutan toner di jepang sama negara lain. Nanti aku tambahin keterangannya. Makasih koreksinya mba Rifka :D
Hapuswah jadi pengen coba lotion na..
BalasHapusharganya sekitar berapaan kak?
www.uniqueblogofmei.com
Harganya sekitar IDR 50.000 dear
Hapusngiler sama lotionnya, mirip sama lotion hadalabo kayaknya ya kak?
BalasHapushai-ija.blogspot.com
Mmm mirip sih, cuma yang ini ga selengket hadalabo
Hapusjadi pingin cobain juga, Dis. Di aku hadalabo aja gak lengket apalagi yg ini ya.. makin penasaran..
BalasHapussaycintya.blogspot.com
Ini enak banget Cintya, ayo cobain :D
HapusIni kadang ada di Guardian kadang nggak ada ya. Penasaran sama lotionnya *lagi-lagi toner* Cek ah hehe. Apalagi ada embel-embel untuk kulit berjerawat.
BalasHapusKalo ada embel-embel jerawat langsung buang hati sreg ya ^^
HapusIya sih kadang Guardian stocknya susah